Pemdes Bakajaya, Gelar Pembagian Bantuan BLT Kedua Kepada 112 Kk

Kategori Berita


.

Pemdes Bakajaya, Gelar Pembagian Bantuan BLT Kedua Kepada 112 Kk

23 Feb 2021
Foto Camat Woja Didampingi Kepala Desa Bakajaya Saat Penyerahan Bantuan BLT Kepada Warga Setempat


Dompu, BidikInfoNews.Com
- Kepala Desa Bakajaya selasa (23/02/21) Mengelar pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) putaran kedua senilai 300 kepada 112 kepala keluarga (kk) penerima manfaat yang ada. 


Kegiatan pembagian bantuan yang bersumber dari DD desa tahun 2021 digelar diruang aula kantor desa bakajaya kecematan woja kabupaten dompu NTB dihadiri oleh Camat Woja, Kades Bakajaya, Pendamping desa, Babinsa, Ketua BPD, Ketua LPM, Ketua karangtaruna desa bakajaya dan diikuti oleh ratusan penerima manfaat yang ada. 


Baca Juga :warga digegerkan dengan penemuan mayat


Dalam sambutanya camat woja Herman S. PT. mengatakan,  adanya bantua BLT bulan kedua yang dibagikan kepada 112 kk itu dapat membantu menimalisir para lansian dan lainya yang ada ditingkat masyarakata.

Aktifitas Warga Di Ruangan Aula Kantor Desa Bakajaya, Saat Menerima Bantuan BLT


"Sejumlah 112 penerima manfaat ini dilakukan melalui ferifikasi oleh BPD lalu kemudian ditantatangani oleh kepala desa setempat. Saya berharap adanya bantuan BLT ini dapat meringankan baik para lansia  detengah wabah pandemik covid-19 yang terjadi,"ujarnya camat woja. 


Sementara ditempat yang sama Kepala Desa Bakajaya Umar H Abakar mengatakan bantuan yang disalurkan kepada sembilan dusun yang ada sejumlah 112 kk. Bantuan  ke dua yang disalurkan itu ia lakuka, untuk membantu masyarakat dan para lansia yang ada didesa setempat. 

Foto Sejumlah Masyarakat Saat Menerima Bantuan BLT 


"Bantua ke dua yang bersumber dari dana DD desa tahun 2021 ini disalurkan kepada 112 kk yang ada dari 9 dusun desa bakajaya. Sementara ditahapan pertama pembagian yang disalurkan juga kepada 112 orang juga. Dalam hal ini. Kami yang ada ditingkat desa berharap, agara bantuan itu dapat di manfaatkan dengan baik, karena sifat bantuan tersebut meringankan ekonomi para lansia yang ada,"harapnya kades. (fhen).